PT Aslita Cakrawala Teknologi (Ascatech) adalah partner teknologi yang lahir dari semangat inovasi dan dedikasi tinggi untuk membantu perusahaan dan institusi di Indonesia bertransformasi di era digital. Kami bukan sekedar penyedia solusi IT dan telekomunikasi, kami adalah tim profesional yang berkomitmen untuk membangun hubungan jangka panjang dengan setiap klien, memahami kebutuhan unik klien, dan memberikan solusi yang benar-benar berdampak.
Inovasi Berkelanjutan, Kepercayaan & Integritas, Kolaborasi, serta Komitmen pada Kualitas.
Didukung oleh tim ahli di bidang cloud computing, IoT, pengembangan perangkat lunak, hingga manajemen infrastruktur IT, Ascatech siap menjadi partner strategis yang membantu Anda mencapai tujuan bisnis. Kami memiliki pengalaman menangani berbagai proyek lintas industri, mulai dari perusahaan swasta, pemerintahan, hingga institusi kesehatan.
Kami percaya bahwa teknologi adalah alat untuk menciptakan perubahan positif. Dengan Ascatech, Anda tidak hanya mendapatkan solusi teknologi, tetapi juga partner yang siap mendampingi perjalanan digitalisasi bisnis Anda dari awal hingga sukses.
Tentang Kami
Ascatech berkomitmen untuk menjadi partner teknologi yang dapat diandalkan, membantu perusahaan Anda beradaptasi dan berkembang di era digital yang dinamis.
Layanan end-to-end, mulai dari konsultasi, implementasi, hingga support.
Selalu update dengan tren dan teknologi terbaru di dunia IT & telekomunikasi
Layanan after-sales dan support yang responsif dan profesional.
Setiap klien mendapatkan solusi yang disesuaikan dengan kebutuhan spesifik.
Di Ascatech, kami percaya bahwa hubungan dengan pelanggan bukan sekadar transaksi bisnis, melainkan kemitraan jangka panjang yang dibangun atas dasar kepercayaan, transparansi, dan dedikasi.